Jobs: Kurir ANTERAJA -->

Menu Atas

Jobs: Kurir ANTERAJA

Selasa, 08 April 2025
Blog / Website ini menyajikan Berbagai Informasi Terbaru dan Update. Kami mencari Informasi dari berbagai Sumber Terpercaya, Kemudian Kami tulis kembali di Blog / Website ini untuk Memperluas Jangkauan Informasi. Harapan Kami Semoga Blog / Website Kami Bermanfaat.
Silahkan Baca dengan Teliti Perhatikan Tanggal Expired/Deadline dan Lokasi Kerja yang dibutuhkan serta Perhatikan Halaman Sumber Kami.

Penulis/Admin Blog Bukan bagian dari Perusahaan/Pabrik dan Tidak terlibat pada Proses Recruitment. Agar Anda tidak ketinggalan Informasi Lowongan Kerja Terupdate Lainnya, Mari Bergabung bersama pada Channel berikut: KLIK DISINI


Anteraja merupakan salah satu anak perusahaan dari Triputra Group yang sudah mulai beroperasi sejak Tahun 2019. Anteraja adalahperusahaan penyedia jasa kurir yang menyediakan kepastian, kemudahan dan kenyamanan dalam pengalaman pengiriman. Anteraja menggunakan sistem logistik terpadu dan infrastruktur transportasi besar untuk menghubungkan seluruh pasar Indonesia dengan menjadi mitra tepercaya dan handal untuk menjadi perusahaan logistik ekspres yang membawa dampak sosial positif di Indonesia.

Anteraja menyediakan layanan jasa logistik yang menjangkau seluruh Indonesia dengan dukungan ekosistem yang lengkap. Harapan kami, Anteraja dapat menciptakan lapangan kerja untuk mendorong perekonomian nasional. Sejak 2019, Anteraja telah tumbuh menjadi salah satu logistik terdepan di Indonesia yang mengintegrasi kemajuan teknologi dalam setiap layanan kami.

VISI KAMI
Menjadi perusahaan penyedia jasa pengiriman berbasis teknologi yang senantiasa terus bertumbuh untuk menciptakan nilai-nilai bersama, melalui kolaborasi aktif dengan semua pemangku kepentingan, komunitas dan masyarakat.

MISI KAMI
Menyediakan layanan pengiriman berbasis teknologi mutakhir berlandaskan nilai-nilai yang kuat sebagai wujud kontribusi pada pertumbuhan negara serta peningkatan kesejahteraan seluruh pemangku kepentingan. lowongan kerja yang tersedia sebagai berikut:

Lowongan Kerja PT Anteraja
Silahkan melakukan pendaftaran secara online pada link tautan PT Anteraja yang telah disediakan jika anda berminat dan sesuai persyaratan. Lowongan dapat tutup kapan saja tanpa pemberitahuan jika kuota terpenuhi. Halaman Pendaftaran